Kamus Geografi Seri 1
Kamus Geografi ini berisikan istilah - istilah yang berkaitan dengan Ilmu geografi. Baik geografi secara fisik maupun geografi sosial dan geografi lingkungan. Dengan adanya kamus ini diharapkan dapat menambah dan memperkaya pengetahuan siswa, guru, masyarakat umum. Kamus ini di sajikan rapi dan menarik sesuai dengan alfabet sehingga memudahkan pembaca untuk mencari istilah secara berurutan serta juga dilengkapi dengan gambar untuk memperkuat pemahaman pembaca.
Currently No Review